Teks Khutbah Jumat Singkat PDF Terbaru Bahasa Indonesia: Antara Iman, Islam, dan Perdamaian

Ilustrasi Persatuan
Ilustrasi Persatuan

Naskah khutbah jumat Nu berikut ini mengangkat judul Antara Iman, Islam dan Perdamaian. Latar belakang pemilihan judul tersebut karena antara Iman, Islam dan perdamaian saling terkait.

Semua orang pasti menginginkan hidup tenang dan damai baik di lingkungan kecil seperti RT, RW, Desa, maupun di lingkup lebih besar yaitu Provinsi atau Negara. Bayangkan jika kita hidup di suatu lingkungan yang selalu perang. Maka tentu tidak nyaman dalam melaksanakan Ibadah.

Bacaan Lainnya

Oleh sebab itu, diperlukan Iman dan Islam untuk mewujudkan suatu lingkungan yang damai. Naskah khutbah jumat berikut ini ditulis oleh Ustadz H Muhammad Faizin, Sekretaris PCNU Kabupaten Pringsewu, Lampung dengan bahasa Indonesia.

Teks khutbah jumat PDF bisa didownload pada menu yang ada di akhir teks. PDF tersedia dalam ukuran A4 landcape dua kolom. Khotib cukup download, print kemudian potong kertas menjadi dua bagian sehingga lebih simpel saat dibawa naik ke mimbar. Semoga bermanfaat…

Silahkan bergabung di grup Telegram untuk mendapatkan Materi Khutbah terbaru dari KHUTBAHSINGKAT.com dengan cara klik “Berlangganan” BERLANGGANAN atau https://t.me/khutbahjumatsingkat

MUKADIMAH KHUTBAH JUMAT SINGKAT

الحَمْدُ للهِ الَّذِيْ أَنْزَلَ السَّكِيْنَةَ عَلَى قُلُوْبِ اْلمُسْلِمِيْنَ المُؤْمِنِيْنَ وَجَعَلَ الضِّياَقَ عَلَى قُلُوْبِ الْمُنَافِقِيْنَ وَالْكَافِرِيْنَ. أَشْهَدُ أَنْ لَا إِلَهَ إِلَّا اللهُ الْمَلِكُ اْلحَقُّ اْلمُبِيْنُ. وَأَشْهَدُ أَنَّ مُحَمَّدًا عَبْدُهُ وَرَسُوْلُهُ الصَّادِقُ الْوَعْدِ الأَمِيْنِ. اللَّهُمَّ صَلِّ وَسَلمِّ عَلَى سَيِّدِنَا وَمَوْلَانَا مُحَمَّدٍ المَبْعُوْثِ رَحْمَةً لِلْعَالَمِيْنَ وَعَلَى آلِهِ وَصَحْبِهِ وَالتَّابِعِيْنَ لَاحَوْلَ وَلَاقُوَّةَ إِلَّا بِاللهِ اْلعَلِيِّ اْلعَظِيْمِ. أَمَّا بَعْدُ أَيُّهاَ اْلحَاضِرُوْنَ اْلمُسْلِمُوْنَ حَفِظَكُمُ اللهُ أُوْصِيْكُمْ وَإِيَّايَ بِتَقْوَى اللهِ. قَالَ اللهُ تَعَالىَ فِي كِتَابِهِ الْكَرِيْمِ: وَمَن يَتَّقِ اللَّهَ يَجْعَل لَّهُ مَخْرَجًا وَيَرْزُقْهُ مِنْ حَيْثُ لَا يَحْتَسِبُ ۚ وَمَن يَتَوَكَّلْ عَلَى ٱللَّهِ فَهُوَ حَسْبُهُۥٓ ۚ إِنَّ ٱللَّهَ بَٰلِغُ أَمْرِهِۦ ۚ قَدْ جَعَلَ ٱللَّهُ لِكُلِّ شَىْءٍ قَدْرًا

Jamaah Jumat Rahimakumullah,

Pada kesempatan mulia ini, khatib berwasiat pada diri khatib sendiri dan seluruh jamaah untuk senantiasa meningkatkan ketakwaan kepada Allah swt dengan menjalankan perintah dan menjauhi larangan-Nya. Ketakwaan menjadi bekal utama dan sangat berharga saat kita bertemu dengan Allah swt kelak, dan orang yang paling bertakwa akan mendapatkan posisi yang paling mulia di sisi Allah swt.

BACA HALAMAN BERIKUTNYA..

Pos terkait