Khutbah Jumat Singkat 5 Menit PDF: Empat Pertanggungjawaban Di Hari Kiamat

khutbah jumat 5 menit PDF
ilustrasi akhirat

Sungguh sangat celaka orang yang tidak belajar (ilmu agama yang fardlu ain), dan sungguh sangat celaka orang yang mempelajarinya tapi tidak mengamalkannya.(HR Abu Nuaim dalam Hilyatul Auliya)

KEEMPAT; Kita akan ditanya mengenai harta, dari mana kita memperolehnya dan untuk apa kita belanjakan. Dalam masalah harta, manusia terbagi menjadi tiga golongan, dua celaka dan satu yang selamat.

Bacaan Lainnya

Dua golongan yang celaka pada hari kiamat adalah mereka yang mengumpulkan harta dengan cara yang haram atau dari sumber yang haram, dan mereka yang mengumpulkan harta dengan cara yang halal tapi membelanjakannya untuk hal-hal yang diharamkan.

Sedangkan golongan yang selamat adalah mereka yang mengumpulkan harta dengan jalan yang halal dan membelanjakannya untuk perkara-perkara yang halal. Rasulullah saw bersabda:

نِعْمَ الْمَالُ الصَّالِحُ لِلرَّجُلِ الصَّالِحِ

Nikmal malusholihu lirrajulishalihi.

Sebaik-baik harta adalah harta milik orang yang shalih(HR Ahmad dalam al-Musnad)

Yang demikian itu, karena orang yang shalih akan mencari harta dengan cara yang halal dan membelanjakannya untuk hal-hal yang dihalalkan oleh Allah ta’ala.

BACA HALAMAN BERIKUTNYA..

Pos terkait