Khutbah Idul Adha Terbaru PDF: Tiga Hikmah Utama Hari Raya Idul Adha (B. Jawa)

Khutbah Idul Adha singkat terbaru
Khutbah Idul Adha singkat terbaru

Teks khutbah hari Raya Idul Adha bahasa jawa singkat terbaru kali ini mengangkat judul tentang tiga hikmah utama hari raya Idul Adha.

Materi atau teks khutbah hari raya Idul Adha bahasa jawa berikut ini merupakan terjemahan dari khutbah jumat yang berjudul tiga hikmah utama hari raya Idul Adha.

Bacaan Lainnya

Melalui teks khutbah Idul Adha bahasa jawa ini jamaah akan diajak meneladani sejarah atau kisah dari Nabi Ibrahim As dan putranya Nabi Ismail As.

Secara garis besar, terdapat tiga poin besar yang bisa diambil dari kisah Nabi Ibrahim, yaitu orang yang beribadah kepada Allah SWT pasti akan mendapati ujian hidup.

Hikmah kedua, tanda-tanda orang yang akan ditinggikan derajatnya yaitu mendapat ujian. Dan terakhir, cinta kita kepada Allah SWT adalah final. Cinta kita hanya kepada Allah SWT.

Teks khutbah Idul Adha bahasa Jawa singkat terbaru ini tersedia file PDF yang bisa Anda download pada menu yang ada di akhir teks atau halaman terakhir. BACA: Cara Download File PDF

Berikut ini redaksi atau teks lengkap khutbah Idul Adha bahasa jawa singkat terbaru dilengkapi dengan mukaddimah dan khutbah kedua. Semoga bermanfaat..

Khutbah Bahasa Indonesia
Silahkan bergabung dengan kami di Grup Telegram, Wa, atau Facebook untuk mendapatkan materi terbaru dari KHUTBAHSINGKAT.com Klik JOIN NOW
PERHATIAN! Kami mengijinkan pengunjung mengambil teks khutbah ini dengan syarat tetap mencantumkan nama penulis dan sumber. Apabila ingin menguploud ulang (repost) agar menambahkan backlink di awal paragraf.

BACA HALAMAN BERIKUTNYA..

Pos terkait