10 Contoh Naskah Khutbah Jumat Terbaik Tentang Musibah, Nomor 9 Bisa Membuat Jamaah Menangis

Foto Syech Ali Jabeer Almarhum
Foto Syech Ali Jabeer Almarhum

6. 4 Golongan Dijamin Masuk Surga

Dan momentum khutbah Jumat adalah saat penting mengingatkan umat tentang pesan-pesan ketakwaan, yakni dengan tetap memperhatikan seluruh perintah untuk dilaksanakan dan semua larangan untuk dihindari. Termasuk sikap-sikap sosial yang menjadi perhatian Islam.

Materi khutbah Jumat yang diangkat kali ini mengulas satu hadits Nabi yang memaparkan tentang empat golongan yang diharamkan masuk neraka. Keempatnya merujuk pada sikap terpuji seorang muslim sebagai makhluk sosial.

Bacaan Lainnya

Para mustami‘ (penyimak khutbah) diharapkan dapat menghayati pentingnya sifat-sifat baik saat berhubungan dengan orang lain, seperti empati, bersikap egaliter, lembut, gemar menolong, dan sejenisnya.

Download Naskah Khutbah PDF DISINI

7. Inilah Penyebab Terjadinya Bencana Alam

Khutbah jumat berikut ini edisi khusus mengangat tema yang baru-baru ini sering terjadi di sekitar kita yaitu bencana alam. Saat ini bencana alam banjir, longsor, gempa bumi selalu mengintai kehidupan manusia. Hal itu tak lepas dari sebab-sebab yang memicu bencana tersebut terjadi.

Oleh karenanya, teks khutbah jumat dengan tema bencana alam ini mengangkat judul inilah penyebab terjadinya bencana alam. Jamaah akan diajak merenung betapa pentingnya menjaga lingkungan dari kerusakan alam.

Naskah khutbah jumat ini ditulis oleh Amien Nurhakim yang merupakan Alumnus UIN Jakarta. Naskah ditulis dengan bahasa Indonesia lengkap dengan doa berkharokat.

Download Naskah Khutbah PDF DISINI

8. Di Balik Kesulitan Pasti Ada Kemudahan

Berikut ini khutbah jumat singkat dengan tema “Di Balik Kesulitan Pasti Ada Kemudahan”. Kita tahu bahwa setiap orang pasti akan menghadapi masa-masa sulit. Bahkan, kesulitan itu datang silih berganti. Oleh sebab itu Allah telah membekali umat manusia agar bisa melewati masa-masa sulit itu dengan penuh pahala.

Khutbah jumat singkat terbaru ini sudah publish di website resmi NU Online dengan sedikit revisi sehingga lebih singkat dari teks awal. Karena Khutbahsingkat.com berusaha semaksimal mungkin menyajikan materi khutbah dengan durasi singkat padat penuh dengan makna.

Download Naskah Khutbah PDF DISINI

9. Renungan Khutbah Jumat Menghadapi Permasalahan Hidup

Khutbah jumat singkat padat berikut ini membahas tentang 2 cara menghadapi persoalan hidup. Pada materi khutbah ini jamaah akan dibawa ke alam renungan tentang segala persoalan dalam kehidupan. Jika dibawakan penuh penghayatan, khutbah jumat berikut bisa membuat jamaah menangis.

Khutbah jumat PDF berikut ini ditulis oleh Ust. Khoirul Anwar dan telah dimodifikasi redaksi Khutbahsingkat.com. Anda bisa download khutbah jumat PDF ukuran A4 dengan 2 kolom. Semoga bermanfaat..

Download Naskah Khutbah PDF DISINI

10. Yakin Menemukan Solusi Atas Segala Pemasalahan Hidup

Khutbah Jumat kali ini mengangkat tema tentang bagaimana seharusnya menyikapi beragam kesulitan hidup yang dihadapi. Bahwa Allah SWT tidak akan memberikan beban di luar kemampuan hamba-Nya, adalah hal yang harus disadari sejak awal. Dengan berkeyakinan seperti itu, maka akan ada optimisme dalam menyikapi tantangan yang ada.

Pada momentum khutbah ini adalah saat penting untuk saling mengingatkan umat Islam agar terus menjaga takwa dan berupaya menjadi muslim ideal. Salah satunya adalah dengan tetap berikhtiar dan memasrahkan segalanya kepada Allah SWT.

Download Naskah Khutbah PDF DISINI

Pos terkait